You are currently viewing Motorola EX115 Ponsel Qwerty DUAL SIM Card Murah Terbaru Masuk Indonesia

Motorola EX115, sebuah ponsel QWERTY dengan slot kartu SIM ganda / Dual GSM / Dual SIM . Motorola EX115 ini dilengkapi dengan layar LCD 2,3 inci, kamera 3 Megapixel fixed focus dengan video recording & digital zoom, Bluetooth dan slot kartu microSD sampa 32 GB. Untuk jaringan, ponsel ini mendukung quad-band GSM / EDGE jaringan.

Motorola EX115 Motorola tersedia dalam warna Smoke Gray dengan baterai Li-ion 930mAh yang menawarkan hingga 180 menit waktu bicara dan sampai 240 jam siaga. Untuk layar resolusinya adalah 320x240px yang terhitung lumayan untuk zaman sekarang. Motorola EX115 diluncurkan di Indonesia bulan Januari 2011 ini dan harga nantinya di Indonesia kurang lebih 899 ribu rupiah (sumber)

BACA JUGA  HTC Vigor Ponsel Android Dengan GPU Andreno 220 Dikabarkan Siap Dipasarkan 6 Oktober

BTekno

Tim BeritaTeknologi yang menyukai teknologi terutama ponsel, komputer dan dunia tulis menulis. Hobi membaca dan main game serta kulineran lokal.

This Post Has 2 Comments

  1. Thesa Ndun

    di mana di solo atau yogya hp Nokia C2 dual atau Motorola Ex 115 di jual?

  2. agus prabowo

    dijkt dah ada blom dan dimana

Leave a Reply