Jaringan Sempat Ngadat, Indosat Berikan Kompensasi Pulsa kepada Para Pengguna Layanannya
Pada Kamis (3/4/2014) kemarin, jaringan milik Indosat sempat mengalami error. Para pengguna layanan Indosat pun banyak yang terganggu karena tidak bisa internetan ataupun melakukan panggilan telepon. Bahkan akses untuk cek…