Leagoo S9, Kloning iPhone X dengan Harga Murah Meriah
Ajang MWC 2018 tak hanya dimanfaatkan oleh brand-brand besar untuk memperkenalkan produk barunya, tetapi juga vendor asal Tiongkok, salah satunya adalah Leagoo. Smartphone Leagoo S9 sukses menarik perhatian karena desainnya…