ZTE Bakal Rilis Resmi Phablet Nubia Z5S Tanggal 19 November Mendatang Di Beijing
ZTE akhirnya telah resmi mengirimkan undangan 2013 Winter Event yang rencananya bakal diselenggarakan pada tanggal 19 November mendatang di Beijing, Cina. Penetapan tanggal 19 November sendiri sebelumnya disebut-sebut bertepatan dengan…