Spesifikasi Samsung Galaxy Mega 2 Muncul di Tes Benchmark dengan Prosesor Quad Core 1,2Ghz dan RAM 1,5GB
Rumor mengenai keberadaan smartphone Galaxy Mega generasi kedua mulai bermunculan. Dan kini, spesifikasi dari smartphone yang ditujukan untuk segmen menengah ini pun baru saja muncul di internet melalui tes benchmark…