You are currently viewing Wireless Speed Wheel XBox 360 Setir Keren bikin Main Game Balap Lebih Asik

Microsoft memang sukses besar setelah memperkenalkan Kinect motion control, tapi tidak berhenti di situ saja. Kali ini Microsoft membawa produk baru setir khusus nirkabel bernama Wireless Speed Wheel untuk XBOX 360 yang memungkinkan pengontrolan game racing atau balap lebih maksimal dan asik.

 

 

Harga Wireless Speed Wheel ini adalah 60 USD atau 500 ribuan rupiah.  (sumber)

BACA JUGA  Lenovo ThinkCentre Edge 62z, PC All-in-One Terbaru Untuk Workspace Yang Terbatas

BTekno

Tim BeritaTeknologi yang menyukai teknologi terutama ponsel, komputer dan dunia tulis menulis. Hobi membaca dan main game serta kulineran lokal.

Tinggalkan Balasan